Pages

Term Of Services

1. Tulisan dalam blog ini adalah hasil karya saya, pemikiran pribadi, dengan sumber bacaan dan inspirasi dari berbagai macam media, baik cetak, elektronik dan web. Untuk menghindari pihak yang dirugikan, saya berusaha untuk selalu mencantumkan sumber bacaan dalam membuat tulisan saya di blog ini. Ingatkan saya kalau memang ada tulisan di dalam blog ini yang tidak menyebutkan sumbernya.

2. Anda boleh mempublikasikan sebagian atau seluruh tulisan saya dengan atau tanpa ijin asal menyertakan link kepada tulisan tersebut. Anchor Text yang dipakai harus jelas, seperti contohnya: Tulisan ini saya ambil darihttp://buddhist-images.blogspot.com/  atau: Sumber: http://buddhist-images.blogspot.com/

3. Saya menyediakan kolom komentar, dimana Anda boleh menyatakan pendapat Anda, baik setuju, tidak setuju, sekadar berkata "Hallo", atau memberikan pertanyaan sesuai dengan materi posting. Saya akan berusaha sebisa mungkin untuk menjawab seluruh komentar atau pertanyaan yang masuk.

4. Moderasi dalam hal-hal tertentu mungkin akan saya berlakukan dengan tujuan membersihkan blog ini dari spam.

No comments:

Post a Comment